Pages

Saturday, May 7, 2016

Al Quran Digital Al Kalam


Kali ini saya akan share sebuah software Al-Qur'an Digital yaitu Al-Kalam. Al-Kalam adalah sebuah software Al-Qur'an digital yang dilengkapi dengan murroatal dari qari-qari ternama, tafsir, terjemahan, tajwid dan lain-lain, menurut saya Al-Kalam ini sangat cocok bagi anda yang sedang belajar Al-Qur'an karena SOftware ini dilengkapi dengan berbagai macam fitur yang akan mempermudah anda dalam belajar Al-Qur'an.
Al-Kalam memiliki beberapa keunggulan, diantaranya:

  • Pilihan Murattal dari Qari masyhur, seperti Syeikh Hani Ar-Rifa’i, Syeikh Sa’ad bin Sa’id Al-Ghamidi, Syeikh Su’ud bin Ibrahim Asy-Syuraim, dan Syeikh Masyari bin Rasyid Al Afasy
  • Dipermudah dengan Pop-up lebih detail penjelasan hukum-hukum tajwid, di setiap ayat, setiap halaman.
  • Terjemah dalam Bahasa Indonesia dan bisa berjalan sesuai ayat yang dibaca qari.
  • Tersedia tafsir dalam Bahasa Indonesia yaitu Tafsir Ibnu ‘Abbas
  • Dilengkapi fasilitas indeks dan pencarian yang memudahkan bagi para pengguna.
  • Penggunaan keyboard virtual untuk pencarian dalam bahasa Arab.
  • Adanya fasilitas kaca pembesar (magnifier) bagi yang membutuhkan.
Bagi kalian yang menginginkan Al Quran Digital super keren ini, dapat kalian download pada link berikut [Download]
Tapi bagi kalian yang malas mendownload nya bisa hubungi saya Asep Ekas Somantri  :)

7 comments: